-Tingkat Kesulitan : mudah
- Waktu
memasak : 30 Menit
- Untuk : 6 porsi
Bahan :
50 gram kismis
50 ml rum
6 buah pisang raja matang
3 potong nanas segar/ kalengan
50 gram mentega / margarin
50 gram gula pasir
3 sdm air
5 cm kayu manis
75 gram keju parut
cara membuatnya :
Rendam kismis dalam rum selama -/+ 30 menit, angkat lalu tiriskan. rum bekas merendam jangan dibuang. kupas pisang. iris nanas persegi 1 cm. Panaskan mentega / margarin dalam wajan dadar hingga meleleh, goreng pisang sampai lunak dan kecoklatan, angkat. atur dalam piring saji
Masak nanas dan gula diatas api kecil selama 5 menit hingga agak kecoklatan. masukkan air dan kayu manis, aduk - aduk hingga mendidih. angkat, Masukkan rum bekas perendam, aduk. Tuang ke atas pisang goreng. taburi keju parut, hidangkan. Terakhir Resep Masakan Banana Creole siap untuk disajikan . Ide saji ; seabagai variasi dan agar rasa bananalebih segar, ganti keju parut dengan 1 -2 skkup es krim vanili.
No comments:
Post a Comment